Biaya Sewa Kantor di Jakarta Sedang Naik
Serviced Office Jakarta Selatan – Dengan proyeksi ekonomi yang masih akan tumbuh di atas 6 persen tahun depan, permintaan ruang perkantoran di central business distric (CBD) Jakarta tahun ini diperkirakan masih akan tumbuh positif sekitar 8,5 persen. Terlebih itu juga berlaku dengan harga sewa ruang kantor. “Harga sewa ruang kantor masih mempunyai kemungkinan naik lebih